Bimtek Pelatihan Implementasi iDRG & Bridging Sistem Rumah Sakit Terbaru 2026
Bimtek Pelatihan Implementasi iDRG & Bridging Sistem Rumah Sakit Terbaru 2026
Deskripsi
Bimbingan Teknis (Bimtek) Implementasi iDRG & Bridging Sistem Rumah Sakit Terbaru 2026 diselenggarakan untuk meningkatkan pemahaman dan kemampuan tenaga kesehatan, pengelola klaim, serta tim IT rumah sakit dalam menerapkan sistem Indonesia Diagnosis Related Group (iDRG) secara optimal. iDRG merupakan sistem pengelompokan kasus diagnosis dan tindakan medis yang digunakan sebagai dasar perhitungan biaya pelayanan kesehatan, terutama dalam mekanisme klaim BPJS Ke...