Info Training SROI Social Return on Investment Tahun 2024-2025
Dengan Hormat
Keberhasilan suatu program CSR tentunya dapat diukur dengan mengetahui manfaat suatu program di masyarakat. Metode yang dapat digunakan untuk mengukur dampak sosial dari program CSR adalah Social Return On Investment (SROI). Pengukuran program CSR dapat membantu perusahaan untuk memahami bagaimana mengelola nilai sosial, lingkungan dan ekonomi yang dihasilkannya. Dengan menggunakan SROI, perusahaan mengetahui nilai dampak positif dari program CSR khususnya bagi masyarakat dan efektivitas investasi sosial yang telah dikeluarkan oleh perusahaan.Social Return on Investment (SROI) adalah sebuah kerangka kerja untuk mengukur dan memperhitungkan konsep nilai yang jauh lebih luas yang bertujuan untuk mengurangi ketidaksetaraan dan degradasi lingkungan serta meningkatkan kesejahteraan dengan memasukkan biaya dan manfaat sosial, lingkungan, dan ekonomi
Ada dua jenis SROI yang biasanya digunakan untuk mengukur suatu program, yaitu :
- Evaluatif Pengukuran SROI dilakukan berdasarkan hasil aktual yang telah terjadi selama kurun waktu suatu program telah diimplementasikan.
- Prakiraan (Forecast) Pengukuran SROI menggunakan tipe forecast dilakukan untuk memprediksi seberapa besar nilai sosial akan tercipta jika kegiatan memenuhi hasil yang diinginkan. Biasanya penghitungan dilakukan untuk jangka waktu 1 sampai 5 tahun kedepan.
SROI memiliki pendekatan yang beragam tergantung dari program yang sedang dievaluasi, namun pada praktiknya terdapat 4 (empat) elemen utama yang diperlukan untuk mengukur nilai SROI, yaitu:
- Masukan atau investasi sumber daya dalam aktivitas organisasi seperti biaya menjalankan sebuah program kerja.
- Keluaran atau produk langsung dan nyata dari kegiatan. Misalnya, jumlah orang yang dilatih oleh program.
- Hasil atau perubahan pada orang-orang yang dihasilkan dari kegiatan seperti, pekerjaan baru, pendapatan yang lebih baik dan peningkatan kualitas hidup individu.
- Dampak atau hasil yang kurang dari perkiraan yang akan terjadi. Misalnya, jika 20 orang mendapat pekerjaan baru, tetapi 5 dari mereka akan dipekerjakan dalam suatu peristiwa, dampaknya didasarkan pada 15 orang yang mendapat pekerjaan secara langsung sebagai hasil dari program kesiapan kerja.
Materi Info Training SROI Social Return on Investment Tahun 2024-2025
- The importance of project impact assessments
- Disclosure of the impact of a project
- The Seven Principles of SROI
- Six Stages of SROI Assessment
- Impact Map Practice
- Menghitung Dampak
- Pengukuran Nilai dan Menghitung SROI
- Menyusun Pelaporan dan Rekomendasi SROI
PEMATERI/ TRAINER /NARASUMBER
Pelatihan/Bimtek /Diklat ini akan diberikan oleh Trainer dari kalangan Kementrian Praktisi, Akademisi dan Konsultan berpengalaman di bidangnya masing-masing Dan Tersertifikasi BNSP. Sebelum pelatihan berlangsung Anda juga dapat berkomunikasi dengan tim training kami untuk menentukan outcome/ kompetensi yang ingin Anda capai setelah mengikuti pelatihan ini
METODE PELATIHAN Info Training SROI Social Return on Investment Tahun 2024-2025
Materi yang akan disampaikan dalam training menggunakan metode yang terdiri dari presentasi 20% , Diskusi 20%, dan Praktek kurang lebih 60 % dari keseluruhan materi pelatihan yang akan disampaikan oleh pemateri kami. Namun jika dirasa metode ini kurang tepat untuk Tim dan Instansi /Perusahaan Anda, tidak perlu sungkan untuk mendiskusikan hal ini kepada tim training kami sehingga kompetensi yang diharapkan sesuai dengan kebutuhan Perusahaan tempat Anda bekerja.
LOKASI PELATIHAN
Training,Bimtek ini dilaksanakan di beberapa kota-kota besar di Indonesia seperti Ibukota DKI Jakarta, Bandung, Bali, Yogyakarta, Malang, Surabaya, Lombok Batam.Medan ,Makassar ,Samarinda ,Balikpapan,BanjarMasing ,Sorong,Palu,Semarang ,Lampung ,Palembang,Padang Jika Anda membutuhkan pelatihan di kota lain silahkan menghubungi tim marketing kami
FASILITAS PELATIHAN PESERTA
- FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara)
- FREE Transportasi Peserta ke tempat pelatihan .
- Module / Handout
- FREE Flashdisk
- Sertifikat
- FREE Bag or bagpack (Tas Training)
- Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
- 2xCoffe Break & 1 Lunch, Dinner
- FREE Souvenir Exclusive
INFORMASI PENDAFTARAN DAPAT MENGHUBUNGI
- Ibu Ayu : 0822. 9990. 1557
- Ibu.Sri : 0822. 4040. 6577