INFO TRAINING SUPEVISOUR PENGELOLA LAYANAN IT (ITSM SUPERVISOR) 2024-2025
Dengan Hormat
ITSM adalah suatu metode pengelolaan sistem teknologi informasi yang secara filosofis terpusat pada perspektif konsumen layanan TI terhadap bisnis perusahaan. ITSM merupakan kebalikan dari pendekatan manajemen TI dan interaksi bisnis yang terpusat pada teknologi.Information Technology Service Management (ITSM) atau Manajemen layanan TI sendiri singkatnya merupakan sebuah aktivitas yang mengacu dan terlibat pada proses membuat, merancang, mendukung, menyampaikan, dan mengelola siklus hidup layanan teknologi informasi itu sendiri. Pelatihan ini mencakup berbagai aspek penting, seperti meningkatkan ketersediaan layanan TI, menyediakan layanan berdasarkan tingkatan tertentu, serta mengelola instalasi dan pemeliharaan sistem perangkat lunak. Selain itu, peserta akan belajar mengatur otorisasi akses teknologi informasi, menyediakan tim pendukung untuk pemeliharaan aplikasi, menetapkan resolusi dan masalah selama siklus hidup TI, serta memantau pelayanan prosedur tingkat layanan. Dengan mengikuti pelatihan ini, peserta akan siap untuk menghadapi tantangan dalam pengelolaan layanan TI dan memastikan layanan yang berkualitas dan handal bagi organisasi mereka.
MATERI INFO TRAINING SUPEVISOUR PENGELOLA LAYANAN IT (ITSM SUPERVISOR) 2024-2025
- Meningkatkan aspek ketersediaan dalam layanan TI
- Menyediakan layanan berdasarkan tingkat tingkat tertentu
- Mengelola instalasi dan pemeliharaan sistem perangkat lunak
- Mengatur otorisasi akses teknologi informasi
- Menyediakan tim pendukung untuk pemeliharaan aplikasi
- Menetapkan resolusi dan masalah terhadap seluruh aktivitas seluruh siklus hidup TI
- Memantau pelayanan prosedur tingkat layanan
PEMATERI/ TRAINER /NARASUMBER
Pelatihan/Bimtek /Diklat ini akan diberikan oleh Trainer dari kalangan Kementrian Praktisi, Akademisi dan Konsultan berpengalaman di bidangnya masing-masing Dan Tersertifikasi BNSP. Sebelum pelatihan berlangsung Anda juga dapat berkomunikasi dengan tim training kami untuk menentukan outcome/ kompetensi yang ingin Anda capai setelah mengikuti pelatihan ini
METODE PELATIHAN INFO TRAINING SUPEVISOUR PENGELOLA LAYANAN IT (ITSM SUPERVISOR) 2024-2025
Materi yang akan disampaikan dalam training menggunakan metode yang terdiri dari presentasi 20% , Diskusi 20%, dan Praktek kurang lebih 60 % dari keseluruhan materi pelatihan yang akan disampaikan oleh pemateri kami. Namun jika dirasa metode ini kurang tepat untuk Tim dan Instansi /Perusahaan Anda, tidak perlu sungkan untuk mendiskusikan hal ini kepada tim training kami sehingga kompetensi yang diharapkan sesuai dengan kebutuhan Perusahaan tempat Anda bekerja.
LOKASI PELATIHAN
Training,Bimtek ini dilaksanakan di beberapa kota-kota besar di Indonesia seperti Ibukota DKI Jakarta, Bandung, Bali, Yogyakarta, Malang, Surabaya, Lombok Batam.Medan ,Makassar ,Samarinda ,Balikpapan,BanjarMasing ,Sorong,Palu,Semarang ,Lampung ,Palembang,Padang Jika Anda membutuhkan pelatihan di kota lain silahkan menghubungi tim marketing kami
FASILITAS PELATIHAN PESERTA
- FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara)
- FREE Transportasi Peserta ke tempat pelatihan .
- Module / Handout
- FREE Flashdisk
- Sertifikat
- FREE Bag or bagpack (Tas Training)
- Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
- 2xCoffe Break & 1 Lunch, Dinner
- FREE Souvenir Exclusive
INFORMASI PENDAFTARAN DAPAT MENGHUBUNGI
- Ibu Ayu : 0822. 9990. 1557
- Ibu.Sri : 0822. 4040. 6577